Perawatan Transformator: Kunci Keandalan dan Umur Pakai Trafo
Corporate Insight

Perawatan Transformator: Kunci Keandalan dan Umur Pakai Trafo

2 Januari 2026
12 Pembaca
Admin Powerindo
Perawatan Transformator : Perawatan transformator (trafo) bertujuan untuk menjaga keandalan, efisiensi, dan umur pakai peralatan listrik agar tetap beroperasi secara aman dan optimal. Trafo yang dirawat dengan baik dapat meminimalkan risiko gangguan serta menjaga kontinuitas suplai listrik. Jenis Perawatan Transformator : 1. Perawatan Rutin Dilakukan secara berkala untuk mencegah potensi gangguan meliputi: . Pemeriksaan visual kondisi trafo . Pengecekan kebocoran dan level oli . Pemeriksaan temperatur dan suara operasi . Pembersihan bushing dan permukaan trafo 2. Perawatan Prediktif Dilakukan berdasarkan kondisi aktual trafo melalui pengujian teknis meliputi: . Pengujian kualitas oli trafo . Pengukuran isolasi . Pemeriksaan suhu menggunakan thermovision . Analisis beban dan performa trafo 3. Perawatan Korektif Dilakukan apabila ditemukan gangguan atau kerusakan meliputi: . Perbaikan atau penggantian komponen . Penanganan kebocoran oli . Rekondisi bagian trafo tertentu sesuai kebutuhan Komponen Penting yang Perlu Diperhatikan : . Oli transformator . Bushing tegangan tinggi dan rendah . Tap changer . Sistem pendingin . Relai dan sistem proteksi . Sistem pentanahan Perawatan transformator yang tepat merupakan bagian penting dalam menjaga keandalan sistem kelistrikan jangka panjang. Pemilihan trafo yang sesuai standar serta dukungan teknis yang tepat akan sangat membantu memastikan performa dan keselamatan operasional. Sebagai bagian dari solusi kelistrikan, PT. Powerindo Jaya Nusantara menghadirkan produk transformator dan sistem pendukung yang dirancang untuk mendukung kebutuhan instalasi listrik secara berkelanjutan dan andal.

Dokumentasi Terkait

Documentation 0